Friday, 5/27/2016 ( Investor Daily- Investor Daily )
BI akan Revisi PBI Uang Elektronik
JAKARTA – Bank Indonesia (BI) sedang menggodok revisi Peraturan Bank Indonesia (PBI) tentang uang elektronik (u-nik) yang mencakup pengaturan kembali program Layanan Keuangan Digital (LKD). Hal itu dilakukan untuk perluasan bank penyelenggara dalam rangka memfasilitasi penyaluran bantuan sosial (ban-sos) secara nontunai.
Berdasarkan data BI, hingga April 2016 terdapat sebanyak 89 ribu agen LKD dengan jumlah pemegang unik mencapai 1,21 juta. Jumlah tersebut meningkat signifikan dibandingkan pada April tahun sebelumnya yang hanya sebesar 30 ribu agen LKD dan 1,03 juta pemegang unik.
Berita Ekonomi
1. 27 May 2016 – Negatif
Harian Kontan – Page : 7 – Journalist : Wuwun Nafsiah
Akibat Tertekan, AUD Bisa Balik Arah
JAKARTA. Data ekonomi Negeri Kanguru menunjukkan hasil mengecewakan. Namun, nilai tukar dollar Australia tetap kokoh di hadapan mata uang lain.
2. 27 May 2016 – Negatif
Harian Kontan – Page : 3 – Journalist : Yuwono Triatmodjo
Ekonomi Memburuk, Venezuela Menjual Aset Emas
CARACAS. Cadangan valas dalam bentuk komoditas emas Venezuela turun ke posisi terendah setelah negara di Amerika Selatan ini menjual asetnya tersebut pada kuartal 12016 senilai US$ 1,7 miliar.
3. 27 May 2016 – Negatif
Kompas – Page : 4 – Journalist : (GRE)
Ekonomi Pancasila Tak Dijalankan
Sistem ekonomi saat ini dinilai semakin menjauh dari nilai-nilai Pancasila. Kondisi ini berujung pada ketimpangan yang berlawanan dari semangat keadilan. Butuh terobosan kebijakan untuk mendekonstruksi rumusan ekonomi agar bernapaskan Pancasila.
4. 27 May 2016 – Negatif
Kompas – Page : 7 – Journalist : NILA F MOELOEK
Resistensi Anti Mikroba
Resistensi anti mikroba {anti micro-bial resistance/ AMR) muncul sebagai salah satu tantangan kesehatan terbesar dunia. Persoalan ini menjadi isu kesehatan masyarakat dan mengancam kesehatan masyarakat.
5. 27 May 2016 – Negatif
Kompas – Page : 13 – Journalist : redaksi
Habitat Kehilangan Rp 200 Triliun
Program Lingkungan PBB mengeluarkan data global nilai perdagangan satwa liar ilegal. Di luar kerugian tak ternilai kekayaan hayati, nilainya lebih dari Rp 200 triliun per tahun. Nilai itu sejajar dengan perdagangan obat bius, senjata, dan perdagangan manusia.
6. 27 May 2016 – Negatif
Republika – Page : 6 – Journalist : redaksi
Ironi Pangan
Ramadhan masih sembilan hari lagi. Namun, harga sejumlah bahan pokok mendahului bulan puasa kenaikannya. Di beberapa daerah, kenaikan harga sejumlah komoditas pangan ini berada di kisaran 30 persen.
7. 27 May 2016 – Negatif
Republika – Page : 13 – Journalist : SOMA FITRI. BINTI SHOUKAH
Lonjakan Harga Pangan tidak Wajar
Pemerintah seharusnya bisa mengantisipasi permasalahan ini.
8. 27 May 2016 – Negatif
Republika – Page : 25 – Journalist : SIWI TRI PUJI B
AKIBAT BANJIR PASOKAN
Permintaan ninyak sangat berkorelasi dengan aktivitas ekonomi. Ketika kondisi ekonomi membaik pendapatan kon-sumen biasanya bertumbuh dan dengan demikian daya beli meningkat. Per-I usahaan, bekerja lebih keras dan mem-I butuhkan lebih banyak energi untuk berproduksi. Lebih banyak barang yang diproduksi artinya kebutuhan BBM juga bertambah. Di sektor lain, tingkat mobilitas meninggi. Di Amerika Serikat (AS), sekitar 75 persen dari minyak bumi pada tahun 2014 digunakan untuk gas, pemanas, diesel, dan bahan bakar jet.
9. 27 May 2016 – Negatif
Investor Daily Indonesia – Page : 2 – Journalist : (afp/pya)
Bentrokan Menentang Reformasi UU Perburuhan Prancis
Kerumunan pemuda bertopeng bentrok dengan polisi di Paris, sedangkan para buruh yang mogok menutup kilang-kilang dan pembangkit tenaga nuklir, pada Kamis (26/5). Peristiwa ini terjadi akibat meningkatnya gelombang aksi buruh industri untuk mereformasi undang-undang perburuhan, yang menggguncang Prancis.
10. 27 May 2016 – Negatif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 1 – Journalist : Bhima Yudhistira Adhinegara
PNS Malas Jadi Beban Negara
Rencana Pemerintah untuk menghemat anggaran di tiap Kementerian dan Lembaga patut diapresiasi. Berdasarkan Inpres No.4 Tahun 2016 Pemerintah ingin memangkas belanja Kementerian/Lembaga sebesar Rp. 50,01 triliun dalam APBN-P 2016. Dari Rp.50,01 triliun yang dihemat, terdapat Rp.20,95 triliun efisiensi belanja operasional dan Rp.29,06 triliun efisiensi belanja lainnya.
11. 27 May 2016 – Negatif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 3 – Journalist : bani
Pasar Obligasi Kebanjiran Permintaan
Rezim suku bunga rendah saat ini menjadi berkah bagi pasar obligasi karena bakal menjadi instrument investasi yang bakal diburu investor, termasuk dana pensiun karena memberikan keuntungan yang menjanjikan.
12. 27 May 2016 – Negatif
Media Indonesia – Page : 4 – Journalist : (Ind/P-5)
UU Tipikor Bikin Sejumlah PNS Waswas
MANTAN Hakim Konstitusi Harjono menilai Pasal 2 ayat (1) dan Pasal 3 UU No 31 Tahun 1999 sebagaimana diubah dengan UU No 20 Tahun 2001 multitafsir dan ambigu karena mencantumkan kata dapat, la mengatakan kata dapat harus dihilangkan.
13. 27 May 2016 – Negatif
Bisnis Indonesia – Page : 9 – Journalist : (David Eka Isetiabudi)
Inklusi Keuangan Masih Rendah
Inklusi keuangan di kawasan timur Indonesia masih rendah karena masih tingginya pengaduan konsumen terkait dengan layanan industri keuangan.
14. 27 May 2016 – Negatif
Bisnis Indonesia – Page : 16 – Journalist : (Bloomberg/ Hafiyyan)
Harga Cenderung Bullish
Jatuhnya pasokan perak global untuk pertama kalinya dalam lima tahun terakhir membuatnya menjadi komoditas logam mulia dengan kinerja terbaik sepanjang 2016.
15. 27 May 2016 – Negatif
Bisnis Indonesia – Page : 26 – Journalist : Ropesta Sitorus
Simalakama Usaha Gula Merah Oplosan
Aroma gula kelapa menggoda indera penciuman saat mobil yang kami tumpangi melintasi jalan sempit yang membelah sawah tadah hujan di Cilacap, Jawa Tengah.
16. 27 May 2016 – Netral
Koran Tempo – Page : 11 – Journalist : BHIMA YUDHISTIRA ADHINEGARA
Memutus Tradisi Inflasi Musiman Bulan Puasa
tidak turun. Artinya, sumber mahalnya daging sapi belum tentu disebabkan oleh kartel, justru lebih ke sisi distribusi atau logistik.
17. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 12 – Journalist : Arsy Ani Sucianingsih
Perbankan Syariah Berebut Dana Murah
JAKARTA. Tak cuma perbankan konvensional, perbankan syariah pun gencar memburu dana murah. Di kuartal I 2016, nasib baik berpihak pada perbankan syariah. Sejumlah bank syariah mampu membukukan pertumbuhan dobel digit di segmen tabungan.
18. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 12 – Journalist : Galvan Yudistira, Nina Dwiantika
Kejar Target BPD Memburu Sindikasi Kredit
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) per kuartal I 2016, kredit BPD hanya tumbuh 8,12% atau lebih rendah dibandingkan pertumbuhan kredit pada kuartal 1 2015 sebesar 12,97%. Kresno Sediarsi, Ketua Umum Asosiasi Bank Pembangunan Daerah (Asbanda) optimistis, jika kondisi ekonomi di semester II 2016 membaik, kredit BPD bisa tumbuh 13%-14%.
19. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : SU05 – Journalist : i Hafidz Muftisany
Hakim Menerima Suap, Apa Hukumannya?
Maraknya suap adalah indikasi rusaknya suatu bangsa.
20. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 2 – Journalist : Asep Munazat Zatnika
Parlemen Tak Satu Suara Tanggapi Makro Anggaran 2017
JAKARTA. Sejumlah fraksi di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menilai kerangka ekonomi makro dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2017 kurang realistis. Sebagian menilai asumsi makro yang disampaikan pemenntah terlalu pesimistis. Namun ada juga fraksi yang menilai asumsi tersebut terlalu tinggi.
21. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 3 – Journalist : Barratut Taqiyyah
Klaim Pengangguran Turun
NEW YORK. Pengajuan klaim pengangguran di Amerika Serikat (AS) kembali turun di pekan kedua Mei 2016. Ini mengindikasikan, peningkatan pengajuan klaim pada awal Mei lalu hanya bersifat sementara.
22. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 6 – Journalist : Wahyu Satriani Ari Wulan
Dana Kelolaan Reksadana Syariah Susut Rp 1,85 Triliun
JAKARTA. Tekanan pasar saham domestik ikut menyeret industri reksadana syariah. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat, total dana kelolaan reksadana syariah turun Rp 1,85 triliun dari Rp 11,16 triliun di akhir 2015 menjadi Rp 9,31 triliun pada 20 Mei 2016 .”Tekanan dana kelolaan disinyalir karena kondisi pasar yang cenderung tertekan, khususnya sepanjang Mei 2016,” ungkap Analis Infoves-ta Utama Beben Feri Wibowo, Kamis (26/5).
23. 27 May 2016 – Netral
Harian Seputar Indonesia – Page : 19 – Journalist : DR.ELIEZER H. HARDJO PH.D., CM
Terobosan dalam Meningkatkan Performa
Dalam pengamatan Juran Institute Inc. yang dikutip dalam majalah Ivey Business Journal bulan No-vember/Desember 2014, setidaknya ada enam faktor yang m-enyebabkan situasi perusahaan stagnan dan sulit berkembang.
24. 27 May 2016 – Netral
Harian Seputar Indonesia – Page : 20 – Journalist : kun thi f ah m a r sandy
Penyaluran Bansos Non-Tunai Ditingkatkan
JAKARTA- Bank Indonesia (BI) bersama Kementerian Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) akan memperbanyak program bantuan sosial yang disalurkan secara non-tunai dengan memanfaatkan layanan keuangan digital.
25. 27 May 2016 – Netral
Investor Daily Indonesia – Page : 8 – Journalist : Investor Daily/ANTARA FOTO/AUDY ALWI/AMA/16
Kerja Sama Multistrada – PSG
Presdir PT Multistrada Arah Sarana Tbk Pieter Tanuri (kiri), Kepala Badan Ekonomi Kreatif Triawan Munaf (kanan) dan International Development Director Paris Saint-Germain (PSG) Sebastien, menunjukkan kaos jersey pada pengumuman kerja sama global (global partnership) Multistrada dengan PSG, di Jakarta, Kamis (26/5). PT Multistrada Arah Sarana Tbk, produsen ban nasional merek Achilles dan Corsa resmi menjadi Official Global Tire Partner dengan klab sepakbola Perancis Paris Saint-Germain selama tiga musim kompetisi (2016-2019), sehingga diharapkan dapat meningkatkan penetrasi brand perseroan di kancah internasional serta membantu perkembangan persepakbolaan nasional melalui program-program yang akan dilakukan bersama PSG di tanah air.
26. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 22 – Journalist : c35 ed endro yuwanto
Tangsel Smart pty. Butuh Partisipasi Warga
TANGERANG SELATAN -Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany mengaku, Tangsel yang berdiri pada 2008 tumbuh dengan sendirinya dan bukan dengan masterplan dari awal. Kendati berusia muda, kota dari pemekaran Kabupaten Tangerang itu sudah berkembang menuju smart city pada 2021.
27. 27 May 2016 – Netral
Harian Seputar Indonesia – Page : 12 – Journalist : andika hendra m
G-7 Bersatu Hadapi Potensi Krisis Ekonomi
TOKYO- Pemimpin kelompok negara industri G-7 kemarin sepakat kalau ekonomi global menghadapi potensi risiko krisis ekonomi. Mereka juga membicarakan isu konflik Laut China Selatan, terorisme, keamanan maritim, dan Korea Utara (Korut).
28. 27 May 2016 – Netral
Harian Seputar Indonesia – Page : 13 – Journalist : muh shamil
Putin UE Butuh Rusia untuk Jadi Pemain Global
PRESIDEN Rusia Vladimir Putin mengklaim Uni Eropa (UE) tidak akan menjadi pemain global tanpa bantuan negaranya.
29. 27 May 2016 – Netral
Harian Seputar Indonesia – Page : 13 – Journalist : muh shamil
Yunani Pindahkan 1.000 Pengungsi
IDOMENI Lebih dari 1.000 pengungsi di kamp Idomeni, dekat perbatasan antara Yunani dan Makedonia, dipindahkan ke kamp di Oreokastro, Kota Thessaloniki, Yunani, Rabu (25/5) waktu setempat.
30. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 6 – Journalist : Jakarta
Pluralism and tolerance
Two reports and a survey published on May 23 concern pluralism and tolerance. The national board chairman of the Progressive Indonesia Movement (PIM), Din Syamsuddin, emphasized the need to embrace Indonesias pluralism as a blessing and strength rather than a weakness leading to division.
31. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : II – Journalist : ZHANG HAIZHOU
Promising future for MA deals
The Belt Road Initiative is set to bring Chinese infrastructure companies more merger and acquisition (MA) opportunities abroad and it is “encouraging” to see Chinas outbound deals diversifying, said Honson To. co-chairman of accounting firm KPMG China.
32. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : III – Journalist : XINZHIMING
Nation can avoid middle-income trap
Editors Note Economists attending a recent forum organized by the Institute of World Economics and Politics of the Chinese Academy of Social Sciences in Beijing argued that if the government can successfully manage reforms, it is highly likely that China can further release its growth potential to become a high-income economy.
33. 27 May 2016 – Netral
Kompas – Page : 10 – Journalist : (AFP/REUTERS/BEN)
Minyak Sentuh 50 Dollar AS
Minyak mentah Brent menyentuh harga 50 dollar AS per barrel untuk pertama kalinya sejak November tahun lalu. Hal itu mengerek harga-harga komoditas dan saham-saham perusahaan energi. Namun, kekhawatiran atas kenaikan lanjutan Fed Fund Rate tetap menghantui.
34. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 1 – Journalist : RAHMAT FAJAR
Media Islam Bangun Jaringan
JAKARTA -Media Islam diminta membentuk jaringan untuk memperjuangkan kepentingan umat. Desakan ini menjadi bagian dari Deklarasi Jakarta hasil Konferensi Internasional Media Islam (ICIM) yang berlangsung dua hari sfejak Rabu dan berakhir Kamis (26/5).
35. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 3 – Journalist : ril
Sukseskan Bisnis Fesyen Milik PNS Tasikmalaya
akat berwirausaha tertanam pada diri [sena Adikrisna (30 tahun), seorang pegawai negeri sipil (PNS) di Sekretariat Daerah Kabupaten Tasikmalaya. Hobi berjualan sudah dijalaninya sejak duduk di bangku SMA Negeri 2 Tasikmalaya.
36. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 6 – Journalist : TATANG MUTTAQIN
Sinergi Desa dan PAUD
untuk menyiapkan tumbuh kembang anak menjadi sehat dan pintar, tapi juga berkarakter.
37. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 6 – Journalist : Al NUR BAYINAH
Keuangan Syariah dan Utang Asing
Indonesia sedang membutuhkan banyak pembiayaan guna mendukung proyek prospektif, seperti infrastruktur. Padahal, posisi APBN dan BUMN yang dimiliki masih terbatas. Dukungan eksternal sangat dibutuhkan untuk menyokong ini, di antaranya, melalui utang luar negeri (ULN).
38. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 13 – Journalist : EKO SUPRIYADI
DPR Terima Usulan Pemerintah Soal RAPBN 2017
Sebagian besar fraksi di DPR sepakat untuk melanjutkan pembahasan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2017.
39. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 16 – Journalist : Siti Rofiah
Permainan Spekulen
Pakar ekonomi Airlangga nenyebut, terdapat dua ikhwal kenaikan harga bahan pokok. Pertama, hukum ekonomi dan yang kedua permainan spekulen. Mereka sering memanfaatkan momentum menjelang puasa atau Lebaran untuk memainkan harga. Hal demikian dipicu oleh banyaknya permintaan yang tidak disertai dengan ketersediaan bahan.
40. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 24 – Journalist : SIWI TRI PUJI B
Yang Goyah karena Minyak
Negara yang digadang menjadi surga sosialis ini berada di ujung tanduk akibat terus menurunnya harga minyak dunia. Menjadi pelajaran bagi banyak negara.
41. 27 May 2016 – Netral
Investor Daily Indonesia – Page : 21 – Journalist : (yos)
Pemerintah Siap Inplementasi 15 Rencana Aksi BEPS
Pemerintah siap mengimplementasikan 15 rencana aksi Base Erotion and Profit Shifting (BEPS) yang digagas Organisasi untuk Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (OECD) serta G-20. Sebagai negara dengan jumlah investasi langsung asing (foreign direct invest-ment/FDT) yang relatif besar, Indonesia bisa mengalami kerugian akibat BEPS yang relatif besar sekitar 4-10% atau mencapai Rp 40 triliun hingga Rp 100 triliun.
42. 27 May 2016 – Netral
Investor Daily Indonesia – Page : 21 – Journalist : Yosi Winosa
RAPBN 2017 Siap Dibawa ke Paripurna
Fraksi-fraksi di DPR RI menyepakati sejumlah kerangka ekonomi makro dan pokok kebijakan fiskal 2017 yang diajukan pemerintah, disertai sejumlah catatan.
43. 27 May 2016 – Netral
Investor Daily Indonesia – Page : 22 – Journalist : Edo Rusyanto
Villa Vimala Hills Nyaris Ludes Teijual
Proyek Vimala Hills Villa and Resort, Bogor, Jawa Barat mencatat penjualan sekitar 92% dari total 600 villa yang ditawarkan. Proyek yang digarap PT Putra Adhi Prima itu kini menyisakan satu klaster.
44. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 10 – Journalist : The Nation/ANN
Myanmar boosts military cooperation
THAILAND Thailand is ready to work with the new government of Myanmar and expand cooperation in all aspects, Prime Minister Prayut Chan-o-cha told Sr. Gen. Min Aung Hlaing, Myanmars armed forces commander in chief.
45. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 13 – Journalist : Prima Wirayani and Tassia Sipahutar
BI confident in rupiah as Fed hike looms
Bank Indonesia (BI) is not overly concerned about the rupiah despite its latest volatility, which stems from a possible rate hike by the US Federal Reserve.
46. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 14 – Journalist : Stefani Ribka
OlahDana seeks funding from venture capital
OlahDana Society, a home-grown start-up that focuses on investment topics and aims to lure Indonesians to invest in the stock market, is seeking venture capital for its own development.
47. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 15 – Journalist : Liau Y-Sing
Investors will regret dumping RI bonds, Manulife says
Investors who unloaded Indonesian government bonds in this years longest stretch of outflows may come to regret doing so, said PT Manulife Aset Manajemen Indonesia, which expects the debt to remain Asias best as the nations economic strength outweighs the impact of higher US interest rates.
48. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 15 – Journalist : Antara/Audy Alw
Teaming up
Multistrada Arah Sarana president director Pieter Tanuri (.left), Creative Economy Agency (Bekraf) head Triawan Munaf (right) and international development director of soccer club Paris Saint-Germain (PSG) Sebastien Wasels show off PSGs jerseys after the announcement of a global partnership between Multistrada and PSG in Jakarta on Thursday. Tire maker Multistrada has been named as PSGs official global tire partner for three seasons from 2016 to 2019.
49. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 17 – Journalist : AFP
UK economic growth slows in Q1
LONDON Britains economic growth slowed in the first quarter of 2016 compared with the previous three months, official data showed Thursday, confirming last months reading.
50. 27 May 2016 – Netral
The Jakarta Post – Page : 17 – Journalist : Bloomberg
VW says bonds meet ECB purchase criteria
FRANKFURT, 10N00N Volkswagen expects its notes will be eligible for the European Central Banks (ECB) bond-buying program, potentially easing a return to the regions debt market after an emissions scandal.
51. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 22 – Journalist : Khomarul Hidayat
ECB Bisa Bantu Bayer
FRANKFURT. Pintu Bayer AG untuk memiliki Monsanto Co masih terbuka. Sebelumnya, perusahaan benih asal Amerika Serikat (AS) itu telah menolak penawaran akuisisi dari Bayer senilai US$ 62 miliar lantaran harganya kurang sesuai harapan.
52. 27 May 2016 – Netral
Harian Kontan – Page : 23 – Journalist : Ukay Karyadi
Menyoal Kebijakan Transshipment
Sebagaimana diberitakan Harian KONTAN beberapa waktu lalu (16/5), Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan melonggarkan beleid transshipment hasil ikan tangkap. KKP akan menyiapkan pengaturan kapal penyangga untuk mengangkut hasil tangkapan ikan di kawasan perairan Bitung, Sulawesi Utara. Untuk itu, KKP akan bekerja sama dengan badan usaha milik negara (BUMN) yang bergerak di bidang perikanan, Perum Perikanan Indonesia (Pelindo). Perusahaan ini yang akan memenuhi kebutuhan kapal penyangga tersebut. Artinya, transshipment hanya boleh dilakukan dengan menggunakan kapal penyangga yang disediakan Perindo.
53. 27 May 2016 – Netral
Harian Seputar Indonesia – Page : 2 – Journalist : (neneng zubaidah)
Potensi Wirausaha Muda Terabaikan
JAKARTA -Wakil Kepala Bidang Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) Farah Inggrid menilai pemerintah belum menyentuh potensi generasi muda untuk menambah jumlah wirausaha yang saat ini hanya 2% dari total penduduk Indonesia.
54. 27 May 2016 – Netral
Investor Daily Indonesia – Page : 2 – Journalist : (afp/pya)
Obama Korea Utara Jadi Masalah Besar
Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama menyebut Korea Utara (Korut) sebagai sebuah masalah besar yang sangat mengkhawatirkan dan tudingan itu didasari oleh lonjakan ketegangan setelah rangkaian uji coba nuklir yang dilakukan Pyongyang. Hal tersebut disampaikan usai bertemu dengan rekan-rekan senegaranya dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G-7, di Jepang, Kamis (26/5).
55. 27 May 2016 – Netral
Republika – Page : 16 – Journalist : Herwin Nur
Harga Pangan Bergantung pada Pelaku Ekonomi
Kebijakan pemerintah bertujuan agar setiap titik simpul tata niaga, setiap etape mata rantai perdagangan dapat menjalankan fungsinya dengan tepat, baik, dan benar. Capaiannya adalah kebutuhan dan harga pangan terkendali.
56. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 22 – Journalist : (Dini Hariyanti)
Rp23 Triliun untuk Ramadan
Bank Indonesia Perwakilan Jawa Timur memperkirakan kebutuhan pembayaran tunai di provinsi ini selama Ramadan tahun ini mencapai Rp23,5 triliun.
57. 27 May 2016 – Netral
Harian Ekonomi Neraca – Page : 6 – Journalist : bari
Ekonomi Indonesia Masih Stabil
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution menilai kondisi ekonomi nasional dalam keadaan stabil, menyusul keputusan lembaga pemeringkat Fitch Ratings yang masih memberikan peringkat layak investasi kepada Indonesia.
58. 27 May 2016 – Netral
Harian Ekonomi Neraca – Page : 9 – Journalist : MOHAR
KUMKM di Manokwari Dapat Pelatihan Ketrampilan
Kementerian Koperasi dan UKM kembali menggelar pelatihan keterampilan bagi sumber daya manusia KUMKM di daerah tertinggal dan perbatasan. Kali ini pelatihan digelar di Manokwari, Papua Barat, Rabu (25/S),yangdiikutioleh 270 marasyakat dari berbagai latar belakang, seperti petani, nelayan, LSM, dan apar-rur negara yang berminat untuk berwirausaha di bidang KUMKM.
59. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 1 – Journalist : Oktoviano D.B. Hana
Tetap Fit Meski Laba Loyo
Akumulasi laba bersih 11 perusahaan asuransi umum yang melantai di bursa turun 12,65% pada kuartal 1/2016 kendati pendapatan premi tumbuh 12,12%.
60. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 3 – Journalist : (Ardhanareswari/Dara Aziliya)
Bulog Dapat Jatah Impor Lagi
Setelah menugaskan PT Berdikari yang bergerak di sektor peternakan untuk mengimpor daging potongan sekunder (secondary cut) sebanyak 10.000 ton, pemerintah kembali menugaskan Badan Urusan Logistik untuk mengimpor jenis daging murah sebanyak 10.000 ton.
61. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 4 – Journalist : (Kurniawan A. Wicaksono)
Target 2017 Terlalu Tinggi
Mayoritas fraksi di Dewan Perwakilan Rakyat berpandangan perkiraan pertumbuhan ekonomi pada 2017 yang disodorkan pemerintah yang berada di kisaran 5,3%-5,9% kurang realistis.
62. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 1 – Journalist : Arif Budisusilo
INOVASI DISRUPTIF MIDDLE INCOME TRAP
Sudah agak lama saya tidak bertemu Budi Hikmat, sahabat lama sekaligus narasumber untuk pemberitaan ekonomi makro dan investasi, setelah akhirnya kemarin berkunjung dan berdiskusi dengan jajaran redaksi koran yang tengah Anda baca ini.
63. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 9 – Journalist : (Dini Hariyanti), Muhammad Khamdi
Jateng Pantau Daging Ayam, Jatim Waspada Gula
Provinsi Jawa Tengah mewaspadai kenaikan harga daging ayam ras dan telur menjelang Ramadan yang cukup signifikan, dan terus memantau pergerakan harga kebutuhan pokok lainnya.
64. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 13 – Journalist : Sukirno
Consumer Goods Jadi Primadona
menjadi primadona saat Indeks harga saham gabungan menghadapi kemungkinan tekanan kenaikan suku bunga Federal Reserve.
65. 27 May 2016 – Netral
Media Indonesia – Page : 17 – Journalist : (Jay,Te.E-3)
Pertamina dan Rosneft Sinergikan Kerja Sama
PT Pertamina (Persero) menandatangani kerangka kerja sama (framework agreement) dengan perusahaan migas Rusia Rosneft untuk pengembangan beberapa proyek. Salah satunya terkait dengan investasi sebesar US$13 miliar untuk pembangunan kilang baru di Tuban.
66. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 3 – Journalist : Rachmad Subiyanto
Beban) Bonus Demografi
akhir ini, berita yang menghiasi layar kaca, baik televisi maupun online, banyak yang mengomentari tentang aksi kekerasan yang dilakukan oleh remaja.
67. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 25 – Journalist : Bisnis /Nurul Hidayat
KERJA SAMA GLOBAL MULTISTRADA-PSG
Presiden Direktur PT Multistrada Arah Sarana Tbk. Pieter Tanuri (kiri), Kepala Badan Ekonomi Kreatif Triawan Munaf (kanan) dan International Development Director Paris Saint-Germain (PSG) Sebastien berbincang pada pengumuman kerja sama global (globalpartnership) Multistrada dengan PSG, di Jakarta, Kamis (26/5). PT Multistrada Arah Sarana Tbk, produsen ban nasional merek Achilles dan Corsa resmi menjadi Official Global Tire Partner dengan klab sepak bola Prancis Paris Saint-Germain selama tiga musim kompetisi (2016-2019).
68. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 27 – Journalist : (Bisnis/fat)
PENGEMBANG USULKAN UANG MUKA 10%
Pengembang berharap agar besaran uang muka yanq dibayarkan untuk pengajuan kredit pemilikan rumah turun dari 30% menjadi 10%.
69. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 27 – Journalist : (Emanuel B. Caesario)
REI Bertahan dengan Target Awal
Persatuan Perusahaan Realestat Indonesia atau REI tetap mempertahankan target pertumbuhan penjualan properti residensial tahun ini di kisaran 10% hingga 12% meskipun pada kuartal kedua dibayang-bayangi pelemahan penjualan.
70. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 30 – Journalist : (Duwi Setiya Ariyanti)
Kilang TubanB eroperasi 2021
Kilang Tliban ditargetkan beroperasi pada 2021 setelah PT Pertamina (Persero) dan Rosneft menandatangani kerangka kerja sama pembangunan kilang minyak tersebut.
71. 27 May 2016 – Netral
Bisnis Indonesia – Page : 32 – Journalist : (Tegar Arief)
Uni Eropa Usung Tawaran Non-Tarif
Negara-negara di kawasan Eropa tidak lagi menjadikan tarif sebagai alat negosiasi andalan dalam menjalin kerja sama perdagangan dengan Indonesia di sektor otomotif.
72. 27 May 2016 – Netral
okezonecom – Page : Online – Journalist : (mrt)
TOP BISNIS: Kepretan Rizal Ramli dan Perusahaan Migas Diminta Tak Menangis
Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) saat ini tengah membahas pembentukan Rancangan Undang-Undang (RUU) pengampunan pajak atau tax amnesty. Pemerintah juga menempatkan perwakilannya dalam Panitia Kerja (Panja) RUU tax amnesty yakni Direktur Jenderal Pajak Ken Dwijugeastiadi.
73. 27 May 2016 – Netral
okezonecom – Page : Online – Journalist : (dni)
Rp13.575, Bergerak Mixed di Akhir Pekan
74. 27 May 2016 – Positif
Koran Tempo – Page : 3 – Journalist : REDAKSI
RAPBN 2017 HARUS EFEKTIF DAN EFISIEN
Pendapatan dan Belanja Negara harus efektif dan efisien agar tepat sasaran.
75. 27 May 2016 – Positif
Koran Tempo – Page : 14 – Journalist : PINGIT ARIA
Indeks Kepercayaan Konsumen Meningkat
JAKARTA Optimisme konsumen Indonesia membaik pada kuartal pertama 2016. Kepercayaan diri atas kondisi ekonomi setahun ke depan dipercaya akun membuat mereka lebih nival membelanjakan uangnya.
76. 27 May 2016 – Positif
Koran Tempo – Page : 14 – Journalist : Ibnu
Pembahasan APBN-P 2016 Tunggu Tax Amnesty
JAKARTA Angota Dewan Perwakilan Rakyat Komisi Keuangan dan Perbankan, Socpriyatno, memproyeksikan Rancangan Undang-undang Pengampunan Pajak akan selesai pada pertengahan Juni mendatang. Setelah RUU Pengampunan Pajak rampung, barulah RUU APBN Perubahan 2016 dibahas. Musababnya, pemerintah ingin mengubah proyeksi penerimaan yang diyakini minimal bertambah Rp 160 triliun.
77. 27 May 2016 – Positif
Koran Tempo – Page : 18 – Journalist : Abdul Malik
Harga Minyak Diprediksi Naik Terus
Angka US$ 50 per barel adalah level psikologis harga minyak.
78. 27 May 2016 – Positif
Harian Kontan – Page : 13 – Journalist : Elisabet Lisa Listiani
Target Pudjiadi Prestige Mengantongi Rp 156 Miliar
JAKARTA. PT Pudjiadi Prestige Tbk menargetkan pendapatan usaha Rp 156 miliar pada tahun ini. Target pendapatan tersebut lebih besar 14,3% ketimbang realisasi tahun lalu yakni Rp 136,48 miliar.
79. 27 May 2016 – Positif
Koran Tempo – Page : 27 – Journalist : REDAKSI
Peluncuran Asosiasi Profesi ISMS
Dengan dukungan dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, Asosiasi profesi Indonesia Strategic Management Society (ISMS) secara resmi diluncurkan bersamaan dengan penyelenggaraan acara Seminar Nasional “Winning the AEC War Competing or Collaboration?” pada 25 Mei 2016.
80. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : SU06 – Journalist : Sri Handayani
JSIT Tingkatkan Kompetensi Kepala Sekolah PAUD
Jaringan Sekolah Islam Terpadu (JSITI menyelenggarakan pelatihan desain pembelajaran bagi kepala sekolah PAUD, Jumat 120/5) hingga Ahad [22/51 di Hotel Bumi Wiyata, Depok. Acara ini bertujuan memberikan bekal kepada para kepala sekolah dan guru PAUD untuk memasuki semester baru.
81. 27 May 2016 – Positif
Harian Kontan – Page : 2 – Journalist : Asep Munazat Zatnika
Panja Utang Dibentuk Setelah Tax Amnesty
JAKARTA. Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mengaku serius dalam mempersiapkan pembentukan panitia kerja (Panja) terkait utang dan pembiayaan pemerintah. Rencananya pembentukan Panja untuk mengevaluasi utang pemerintah tersebut akan dilakukan setelah Rancangan Undang-undang (RUU) Pengampunan Pajak disahkan pada Juni nanti.
82. 27 May 2016 – Positif
Harian Kontan – Page : 3 – Journalist : Khomarul Hidayat
PDB Dikuasai Miliarder
HONG KONG. Kalau ingin melihat potret kesenjangan ekonomi yang cukup mencolok, coba cermati data ekonomi Hong Kong. Di negara bekas koloni Inggris tersebut, hanya segelintir orang saja yang menguasai produk domestik bruto (PDB).
83. 27 May 2016 – Positif
Harian Kontan – Page : 17 – Journalist : Fahriyadi
Raih Penghargaan Syariah
JAKARTA. PT Bank Danamon lndo-nesia Tbk melalui Unit Usaha Syariah (Danamon Syariah), merajh prestasi “The Most Profitable Sharia Unit” untuk Unit Usaha Syariah dengan kategori aset di atas Rp 1,5 triliun. Dalam ajang Islamic Finance Award yang diselenggarakan KARIM Consulting Indonesia, Danamon Syariah berhasil mengungguli sejumlan Unit Usaha Syariah lainnya di tanah air.
84. 27 May 2016 – Positif
Harian Kontan – Page : 17 – Journalist : Adisti Dini Indreswari
Pengolahan Ikan Terbuka bagi Asing
JAKARTA. Terbitnya Peraturan Presiden Nomor 44/2016 tentang Daftar Bidang Usaha yang Tertutup dan Bidang Usaha yang Terbuka dengan Persyaratan di Bidang Penanaman Modal bakal mengubah peta dalam bisnis perikanan nasional. Pasalnya, beleid yang dikenal dengan aturan Daftar Negatif Investasi (DNI) ini membuka investasi pengolahan ikan hingga 100% untuk asing.
85. 27 May 2016 – Positif
Harian Seputar Indonesia – Page : 20 – Journalist : yanto kusdiantono/ant
Tax Amnesty Harus Bisa Dorong Repatriasi Modal
JAKARTA Sejumlah kalangan menilai repatriasi modal menjadi tolok ukur keberhasilan kebijakan pengampunan pajak (tax amnesty). Beleid tax amnesty nantinya dimaksudkan guna memperbesar basis data pajak baru sehingga bermanfaat untuk membiayai pembangunan.
86. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 6 – Journalist : Thresa Sandra Desfika
2017, Belanja Modal Ditjen Perkeretaapian Rp 16 Triliun
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menaksir jumlah alokasi anggaran Direktorat Jenderal (Ditjen) Perkeretaapian sepanjang 2017 sebesar Rp 18 triliun. Jumlah itu naik hampir mencapai 50% dari alokasi anggaran Ditjen Perkeretaapian pada tahun ini yahg senilai Rp 12 triliun.
87. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 6 – Journalist : (ean/mO2)
Pemerintah Susun Daftar Kontraktor Besar Berkinerja Sehat
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tengah menyusun daftar badan usaha jasa konstruksi (BUJK) berkualifikasi besar dengan kategori sehat dan cukup sehat yang nantinya menjadi stimulan bagi kontraktor lain untuk meningkatkan kompetensi dan memilik daya saing. Daftar kontraktor besar berkategori sehat dan cukup sehat ini ditargetkan akan diumumkan kepada publik pada akhir tahun ini.
88. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 7 – Journalist : (ti)
Crisis Center Karhutla Bisa Adopsi Program Desa Bebas Api
JAKARTA-Program desa bebas api iFire Free Village Program/FFVP) sebagai upaya preventif pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) bisa menjadi program unggulan dalam membangun kelembagaan crisis center di Indonesia. Pemerintah Indonesia merencanakan pembangunan kelembagaan crisis center untuk menangani karhutla di Tanah Air.
89. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 7 – Journalist : (ros)
Pemangku Gula Jatim Sepakat Stabilkan Harga
SURABAYA-Para pemangku kepentingan (stakeholder) gula di wilayah Jawa Timur (Jatim) sepakat untuk melakukan efisiensi guna menstabilkan harga komoditas itu di kisaran Rp 12 ribu per kilogram (kg). Melambungnya harga gula lokal hingga mencapai Rp 16 ribu per kg di Jatim lebih disebabkan oleh kepanikan konsumen menjelang Puasa. Kondisi tersebut telah disikapi serius para pelaku pergulaan dan pemerintah daerah di Jatim yang merupaan basis sejumlah BUMN gula.
90. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 8 – Journalist : Ridho Syukra dan Emmanuel Kure
Pasar E-Commerce B2G Bakal Tumbuh Pesat
Pemerintah mulai memanfaatkan perdagangan elektronik elektronik (e-commerce) untuk pengadaan barang. Hal ini dapat memangkas waktu dan biaya belanja pemerintah, karena harga yang tercantum adalah harga terbaik yang sudah terverifikasi.
91. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 8 – Journalist : (AFP , REUTERS, LU K)
Isu Politik Lebih Menonjol
ISE-SHIMA, KAMIS -Pertemuan hari pertama kelompok G-7, Kamis (26/5), berwajah muram, penuh rasa khawatir, dan pernyataan bernuansa peringatan. Temanya, Korea Utara yang dinilai mengancam keamanan dunia dan Tiongkok yang dituding mencaplok wilayah orang lain.
92. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 4 – Journalist : adv
DPR Sepakat Lanjutkan Pembahasan RAPBN 2017
Sebagian besar fraksi di DPR sepakat untuk melanjutkan pembahasan Kerangka Ekonomi Makro dan Pokok-pokok Pembicaraan Pendahuluan RAPBN 2017 yang diajukan oleh pemerintah. Kesimpulan itu didapat setelah Rapat Paripurna yang mengagendakan pemberian pandangan fraksi-fraksi mengenai RAPBN 2017.
93. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 12 – Journalist : MUHBIB ABDUL WAHAB
Energi Cinta Berbagi
Kamu sekali-kali tidak akan mencapai kebajikan lyang sempurna!, sebelum kamu membelanjakan sebagian harta yang kamu cintai. Dan apa saja yang kamu nafkahkan, maka sesungguhnya Allah mengetahuinya.” IQS Ali Imran [3]. 92) Dalam konteks ini. Nabi Muhammad SAW bersabda. “Seseorang tidak disebut mukmin selama belum mencintai sesamanya sebagaimana mencintai dirinya sendiri.” IHR al-Bukhari, Muslim, At-Turmudzi, an-Nasai, dan Ibn Majah).
94. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 12 – Journalist : ed wachidah handasah
RI Luncurkan Standar Internasional Pengelolaan Zakat
Mewakili Pemerintah Indonesia, Bank Indonesia (BI) meluncurkan Zakat Core Principles (ZCP) pada World Humanitarian Summit of United Nations di Istanbul, Turki, awal pekan ini.
95. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 1 – Journalist : Ina Parlina and Haeril Halim
RI, Japan relations at crossroads
As signs abound that Indonesias current administration harbors little affection for Japan and amid Chinas economic assertiveness, another bilateral meeting between Indonesia and Japan is expected to set the tone for more cordial relations.
96. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 2 – Journalist : Thomas Wilson and Kiyoshi Takenaka
Strong message on SCS issue needed
Group of Seven (G7) leaders agreed on Thursday on the need to send a strong message on maritime claims in the western Pacific, where an increasingly assertive China is locked in territorial disputes with Japan and several Southeast Asian nations.
97. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 6 – Journalist : Adam Slater
G7 meeting Whaf s possible and what 3 s likely
G7 summits are generally the subject of a good deal of market speculation, but rarely produce much in terms of concrete action. Expectations for the summit of May 26-27 have been raised, however, by the G20 summit in February. In particular, there has been much speculation that the February G20 meeting led to a behind-the-scenes deal to weaken the US dollar. This would help the US economy and also reduce the risk of a further sharp depreciation of the Chinese renminbi (RMB) against the dollar in a weaker dollar environment the Chinese currency can stay broadly stable against the dollar but depreciate “by stealth” on a trade-weighted basis without triggering negative financial market side-effects.
98. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 27 – Journalist : (HLN)
Jakarta Terpilih Masuk Program 100RC
Jakarta terpilih masuk dalam program 100 Resilient Cities (100Rc ). Program lOORC merupakan program yang dipelopori The Rockefeller Foundation, yang fokus membantu kota di seluruh dunia untuk meningkatkan ketahanan dalam menghadapi tantangan sosial, ekonomi, dan fisik seiring datangnya abad ke-21. Deputi Gubernur DKI Jakarta Bidang Lingkungan Hidup dan Tata Ruang Oswar Mungkasa, Rabu (25/5), menjelaskan, ini menjadi kehormatan dan kesempatan bagi Jakarta untuk memperoleh berbagai akses dan sumber daya dalam membangun kotanya. “Terpilih sebagai bagian dari 100RC akan membantu Jakarta menghadapi tantangan ketahanan kota, se-perti banjir, kemacetan, dan penurunan muka tanah,” ujarnya melalui rilis resmi yang diterima Kompas, Kamis (26/5).
99. 27 May 2016 – Positif
Harian Seputar Indonesia – Page : 1 – Journalist : ichsan amin
Mempertahankan Produk Butuh Kerja Luar Biasa
Hemawan berharap penghargaan ini juga akan memberikan semangat kepada jajaran pegawai dan pejabat di perusahaan bahwa perjuangan mereka dihargai. “Dan yang menghargai itu sebuah institusi yang cukup kompeten dalam memberikan penilaian. Tujuh jurinya juga yang kompeten dan pakar,” ujarnya.
100. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 1 – Journalist : (ESA/DKA/RAM/FRN/BAY/ ETA/WH0/S0N/FER/MAR)
Pemerintah Menambah Stok
Menjelang puasa dan Lebaran, Presiden meminta harga-harga komoditas yang menjadi kebutuhan pokok masyarakat diturunkan. Langkah ini untuk mengatasi persoalan kenaikan harga yang biasa terjadi menjelang hari raya. Karena itu, pemerintah menambah stok.
101. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 17 – Journalist : (DEWI INDRIASTUTI)
Menghitung Risiko
Data Bank Indonesia dalam Statistik Utang Luar Negeri menunjukkan, jumlah utang luar negeri Indonesia per akhir Maret 2016 sebesar 315,985 miliar dollar AS. Dengan nilai tukar berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar Rate kemarin, yakni Rp 13.615 per dollar AS, maka utang luar negeri itu sekitar Rp 4.302 triliun.
102. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 18 – Journalist : (DEN)
Kesadaran Etika Menjadi Nilai Penting
Kesadaran etika dalam berbisnis belum banyak dimiliki pengusaha. Akibatnya, banyak usaha yang dijalankan untuk mengejar keuntungan semata, dengan mengabaikan nilai kemanusiaan dan kejujuran.
103. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 19 – Journalist : (SON/ARN)
Presiden Siapkan Jawaban soal Patimban
Presiden Joko Widodo selama dua hari. Kamis (26/5) hingga Jumat ini, berkunjung ke Jepang. Selain menghadiri Pertemuan Kelompok G-7 di Ise-Shima, Nagoya, Presiden akan bertemu secara bilateral dengan sejumlah pemimpin negara membahas kerja sama ekonomi dan politik.
104. 27 May 2016 – Positif
Kompas – Page : 19 – Journalist : (LAS)
Pemilik Harus Diungkap
Mulai 2020, semua korporasi di sektor ekstraktif harus melaporkan identitas pemilik utama atau pemilik paling hulu dalam rantai bisnis. Sejalan dengan itu, pemerintah harus sudah menuntaskan peta jalan menuju transparansi kepemilikan korporasi pada 2017.
105. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 7 – Journalist : GITA AMANDA HALIMATUS SADIYAH
KTT G-7 Fokus pada Isu Ekonomi dan Keamanan
PM Inggris David Cameron. PM Kanada Justin Trudeau, Presiden dan Komisi Eropa Jean-Claude Juncker.
106. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 9 – Journalist : MUHAMMAD HAFIL
Daerah Berkomitmen Kendalikan Miras
KUPANG-Daerah berkomitmen mengendalikan peredaran minuman keras (miras). Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Frans Lebu Raya menginginkan adanya peraturan daerah (perda) menyangkut pengendalian perdagangan miras di daerahnya.
107. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 16 – Journalist : Zuhdi Babur
Sabar dan Bersyukur
Harga kebutuhan yang naik setiap menjelang bulan Ramadhan bukanlah hal yang dilematis dan problematis. Selama kita bersabar dan bersyukur terhadap anugerah yang Allah berikan yang dibarengi dengan doa dan usaha, yakinlah pintu rezeki akan datang dart arah yang tidak terduga-duga.
108. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 16 – Journalist : Tatang Muljadi
Subsidi Harga dan Berantas Spekulan
Mungkin tidak aneh lagi apabila menjelang bulan Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri harga-harga kebutuhan pokok naik. Hal ini bisa dimaklumi. Jika kita berpatokan pada hukum ekonomi pasokan dan permintaan pasar, dapat dipahami ketika permintaan meningkat, sedangkan persediaan barang tetap atau berkurang, otomatis harga menjadi naik.
109. 27 May 2016 – Positif
Republika – Page : 26 – Journalist : ed ichsan emratd alamsyah
Memodernisasi Desa Berbasis Industri Wisata dan Budaya
Sekretaris Kementerian Koperasi dan UKM Agus Muharram mengungkapkan, dalam membangun dan memodernisasi desa harus berbasis industri, wisata dan budaya secara berkelanjutan. Tujuan dari pembangunan dan modernisasi itu, agar desa di seluruh Indonesia melek teknologi, khususnya teknologi informasi dan ramah lingkungan.
110. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 21 – Journalist : (ks)
Tax Amnesty Harus Mampu Dorong Repatriasi Modal
Berbagai kalangan menilai repatriasi modal menjadi tolak ukur keberhasilan kebijakan pengampunan pajak, karena untuk membiayai pembangunan nasional dan memperbesar basis data pajak baru. Oleh karena itu, RUU tax amnesty harus dapat mendorong pemilik dana tidak hanya mendeklarasikan aset yang belum dilaporkan, tapi juga merepatriasi dananya ke Tanah Air.
111. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 21 – Journalist : (ns)
BI dan Pemerintah Tingkatkan Penyaluran Bansos Nontunai
JAKARTA-Bank Indonesia (BD dan jajaran kementerian di bawah Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) akan memperbanyak jumlah dan program bantuan sosial yang disalurkan secara nontunai atau elektroni-fikasi penyaluran bantuan dengan memanfaatkan Layanan Keuangan Digital (LKD).
112. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 22 – Journalist : (ird)
Pasar Rumah Bekas Diminati
Presiden Direktur Keller Williams Tony Eddy mengatakan, perusahaan akan fokus melakukan jual beli secondary houses pada 2016. Hal tersebut dikarenan pasar primary house masih stagnan sejak tahun lalu.
113. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 23 – Journalist : Gita Rossiana
AAUI Optimistis Premi Asuransi Umum Naik 20%
Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) masih optimistis pendapatan premi asuransi umum hingga akhir tahun ini tumbuh 15-20%. Sementara itu, pendapatan premi industri asuransi umum pada kuartal 1-2016 tumbuh 4% mencapai Rp 14,52 triliun atau melambat dibandingkan periode sama 2015 yang tumbuh 7,3%.
114. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 11 – Journalist : Ouerdya Ait Abdelmalek
Remain camp gets boost before EU vote
A series of recent polls suggest a widening lead for supporters of Britains continued European Union membership, handing “Remain” campaigners a psychological boost three weeks before the country votes in a crucial in-out referendum.
115. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 1 – Journalist : Rausyan Fikry
Matahari Department Store Bagi Dividen Rp 1,25 Triliun
Pemegang saham PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) sepakat menggunakan 70% dari laba bersih tahun lalu atau sebesar Rp 1,25 triliun sebagai dividen tunai yang akan dibayarkan pada 29 Juni 2016. Jumlah itu setara dengan Rp 427,3 per saham.
116. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 12 – Journalist : Bagus BT. Saragih
New RI ambassador to UK pledges greater cooperation
The new Indonesian Ambassador to both the UK and Ireland, Rizal Sukma, presented his letter of credentials to Queen Elizabeth II in London on Wednesday.
117. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 13 – Journalist : Stefani Ribka and Dylan Amirio
E-commerce boom here to stay, industry players say
E-commerce faced the unlikeli-est mix of trends last year The volume of transactions reached record highs, but many foreign giants, like Japans Rakuten and Germanys Lamido, exited the market.
118. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 15 – Journalist : most
Multistrada eyes EU market with soccer club partnership
that is the motivation behind our partnership, to be in line with the clubs fast development,” he said, adding that the clubs fan base was growing in places like the Middle East and Asia.
119. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 16 – Journalist : Masayuki Kitano
Spore factory output grows at fastest pace in nearly 2 years
Singapores industrial production in April grew at the fastest pace in nearly two years thanks to healthy output of electronics and pharmaceuticals, but analysts remain wary over the outlook due to sluggish global demand.
120. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 16 – Journalist : Manunphattr Dhanananphorn
Thai SCB targets growth abroad, plans China branch
Thailands Siam Commercial Bank (SCB) plans to open its first branch in China next year as it seeks to grow its nascent international portfolio to around 5 percent of total loans by 2025, a top executive said on Thursday.
121. 27 May 2016 – Positif
The Jakarta Post – Page : 16 – Journalist : Elffie Chew
AirAsia plans to expand fleet as China leads demand surge
AirAsia Bhd., Southeast Asias biggest budget carrier, plans to expand its fleet as it taps demand in a region projected to surpass the US as the worlds biggest air-travel market in two decades, led by China.
122. 27 May 2016 – Positif
Harian Kontan – Page : 20 – Journalist : Agus Triyono
Anggaran Dana Desa Tahun 2017 Naik Lagi
JAKARTA. Pemerintah akan menambah dana desa tahun 2017 demi mendorong aktivitas ekonomi di desa. Pemerintah berkeyakinan, gelontoran triliunan rupiah dana desa bisa menciptakan lapangan kerja baru bagi masyarakat.
123. 27 May 2016 – Positif
Harian Seputar Indonesia – Page : 2 – Journalist : dita angga
Peserta Pelajari Cara Berbisnis di Hong Kong
JAKARTA Sebanyak 12 mahasiswa yang menjadi peserta program Outstanding Students fbrtheWorld(OSTW)2016 mendapat pembekalan tentang cara berbisnis di HongKong.
124. 27 May 2016 – Positif
Harian Seputar Indonesia – Page : 5 – Journalist : hasyim ashari
Zakat Berdampak Besar Atasi Kemiskinan
JAKARTA Badan Amil Zakat Nasional(Baznas)terusberupaya menggugah umat agar berzakat dan meningkatkan produktivitas. Sebab zakat berdampak sangat besar pada pengembangan aspek sosial, ekonomi budaya, bahkan dakwah.
125. 27 May 2016 – Positif
Koran Tempo – Page : 11 – Journalist : Redaksi
Label Layak Investasi
Status layak investasi (investment grade) yang disematkan Fitch Ratings kepada surat utang Indonesia patut dihargai. Tapi sebaiknya pemerintah tak hanya menunggu pemilik modal menyambangi negeri ini. Banyak pekerjaan rumah yang harus dibereskan pemerintah agar investor benar-benar mampir.
126. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 3 – Journalist : Iwan Subarkah
Momentum dan Sentimen Berubah, Harga Minyak Tembus US$ 50
Harga minyak mentah dunia menembus level psikologis USS 50 per barel pada Kamis (26/5). Itu kedatangan momentum dan perubahan sentimen di pasar sejak level terendah pada Januari 2016 sehingga mendorong kenaikan harga ke level baru pertama dalam hampir tujuh bulan terakhir.
127. 27 May 2016 – Positif
Investor Daily Indonesia – Page : 4 – Journalist : Soebowo Musa
Jalan Menuju Kejayaan atau Malapetaka?
Untuk menstimulasi pertumbuhan ekonomi negara, pemerintah harus lebih fokus kepada kebutuhan dasar inti untuk semua jenis investasi agar mencapai perkembangan. Kebutuhan dasar inti tersebut adalah infrastruktur, teknologi informasi, kesejahteraan sosial, dan pasar finansial.
128. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 21 – Journalist : (Fitri Sartina Dewi)
Sektor Multiguna Bakal Melejit
Penyaluran pembiayaan segmen multiguna diprediksi bertumbuh lebih tinggi pada momen menjelang Lebaran tahun ini. Adapun pembiayaan segmen kendaraan bermotor diprediksi cenderung landai.
129. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 21 – Journalist : Anggara fernando
Asuransi Umum Andalkan Belanja Pemerintah
meningkatnya belanja pemerintah.
130. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 22 – Journalist : (k26/Nadya Kurnia)
NPL Sektor Tambang Meroket
triwulan 1/2016 telah menyentuh 20%.
131. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 24 – Journalist : (Eka Chandra Septarini)
BI Siapkan Aturan Pembiayaan Rumah Kedua
Bank Indonesia akan memberikan izin pembiayaan rumah dengan cara inden untuk rumah kedua dalam rangka melonggarkan kebijakan loan to value bagi kredit pemilikan rumah.
132. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 1 – Journalist : mohar
Tax Amnesty” Harus Mampu Dorong Repatriasi Modal
Berbagai kalangan menilai repatriasi modal menjadi tolak ukur keberhasilan kebijakan pengampunan pajak (tax amnesty), yang berguna untuk mem-biayaipembangunannasionaldan memperbesar basis data pajak baru.
133. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 2 – Journalist : Redakksi
Transformasi Ekonomi
Transformasi struktural merupakan prasyarat dm i peningkatan dan kesinambungan pertumbuhan dan penanggulangan kemiskinan, sekaligus pendukungbagikelanjutanpemban-gunan.Pada kenyataanriya.pertumbuhan ekonomi di indonesia tidak disertai dengan perubahan struktur tenaga kerja yang berimbang, artinya titik balik untuk aktivitas ekonomi tercapai lebih dahidudibanding titik balik penggunaan tenaga kerja. Sehingga terjadi masalah-masalah yang soring kali diperdebatkan diantaranya apakah pangsa PDB sebanding dengan penurunan pangsa serapantenaga kerja sektoral dan Industri mana yang berkembang lebih cepat, aj*roin-dustri atav industrimanufaktur. Apabila transformasi kurang seimbang dikuatirkan akan terjadi proses pemiskinan dan eksploitasi sumber daya manusia pada seftnr primer.
134. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 3 – Journalist : bani
Transaksi di Ramadhan Bakal Tumbuh 5%
Yogyakarta- Bila sebagian pelaku pasar pesimis transaksi saham selama bulan Ramadhan akan lesu, namun sebaliknya bagi Kepala Kantor Perwakilan Bursa Efek Indonesia (BEI) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Irfan Noor Riza, momentum Ramadhan akan mengalami kenaikan transaksi.
135. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 5 – Journalist : bari
Pemerintah Gencarkan Bantuan Sosial Non Tunai
Bank Indonesia (BI) dan jajaran kementerian di bawah Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan akan memperbanyak jumlah dan program bantuan sosial yang disalurkan secara nontunai dengan memanfaatkan layanan keuangan digital.
136. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 5 – Journalist : bari
OJK Belum Ada Insentif Nyata untuk Keuangan Syariah
Deputi Komisioner Pengawas Pasar Modal I Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sanito mengakui belum ada insentif yang sangat nyata terhadap industri keuangan syariah. “Makanya OJKberusahaagarada insentif yang nyata itu karena kami juga berkoordinasi dengan perbankan syariah, pasar modal syariah, dan Industri Keuangan Non-Bank(IKNB) syariah dan semuanya tentu saja akan kami kembangkan bersama-sama,” kata Sarjko, seperti dikutip kantor berita Antara, kemarin.
137. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 6 – Journalist : redaksi
Pertumbuhan Barang Konsumen “Fast Moving Turun
Pertumbuhan barang konsumen (consumer product) untuk kategori “fast moving” mengalami penurunan sebagai akibat pembeli di Indonesia mengubah strategi belanja kebutuhan mereka sehari-hari. “Kalau tahun 2014 pertumbuhan belanja barang konsumen fast moving 14,7 persen, maka tahun 2015 tumbuhO,7persen,”kata General Manager Kantar Wor-ldpanel Indonesia, Iim Soon Lee di Jakarta, Senin lalu.
138. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 9 – Journalist : ARYA
Soerawoeng Sabet Peringkat 5 di Festival Nasional Teater 2016
Pelaku ekonomi kreatif dalam bidang teater asal Kota Sukabumi berhasil menyabet peringkat ke 5 tingkat nasional tahun 2016 dalam acara festival nasional teater 2016 di gedung Ismail Marzuki, Jakarta, belum lama ini. Namun disayangkan, prestasi yang diraih tersebut tidak dibarengi dengan perhatian dari pemerintah daerah. “Alhamdulillah teater kami yang bernama Soerawoeng berhasil menunjukan kemampuannya di tingkatnasional.Ituprestasiyangmembang-gakan bagi kami maupun masyarakat Kota Sukabumi. Tapi, pernkottakmemberikan reward atau penghargaan kepada kami itu cukupmemukul semangat kami,” ungkap salah satu pengurus Sanggar Soerawoeng, Syam Firmansyah ke sejumlah media, kemarin.
139. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 9 – Journalist : ANT
Petani Lebak Gelar Bazar Produksi Pertanian
Lebak Petani Kabupaten Lebak, Banten, akan menggelar bazar produksi pertanian daerah setempat dengan harga murah dan terjangkau.
140. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 9 – Journalist : ron
Pemda Diminta Aktif Pantau Harga
Pengamat ekonomi lokal meminta Pemerintah Daerah (Pemda) Kota dan Kabupaten Sukabumi aktif melakukan pemantauan harga dan barang beredar menjelang suci ramadhan.” Pengendalian harga di tingkat daerah sangat lemah. Sehingga spekulan begitu mudah memainkan harga. Padahal kalau dilihat dari potensi yang ada, wilayah Sukabumi baru saja memasuki musim panen, namun produksi pertanian minim,” papar Taufik Hidayat SE dari forum warga pasar Sukabumi kepada Neraca, Kamis (26/5).
141. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 10 – Journalist : munib
Program Desa Siaga Api SMART Cegah Kebakaran Hutan
PT SMART k melaksanakan program Desa Siaga Api yang memberdayakan masyarakat setempat dan meng-kombinasikannya dengan program pendidikan dan pembekalan praktis untuk pencegahan dan penanggulangan kebakaran. Program Desa Siaga Api ini dicanangkan pertama kali pada bulan Maret 2016 lalu sebagai bentuk kontribusi perusahaan untuk membangun budaya di kalangan masyarakat yang tidak memberikan toleransi (Zero Tolerance) terhadap perilaku dan tindakan membakar hutan dan lahan karena konsekuensi yang ditimbulkannya sangat berbahaya.
142. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 11 – Journalist : munib
Paramount Land Raih Penghargaan “Top Ten Developers”
Paramount Land meraih penghargaan bergengsi sebagai Top Ten Developers di ajang BCI Asia Top 10 Awards 2016. Penyerahan penghargaan prestisius ini diselenggarakan oleh BCI Asia pada tanggal 24 Mei 2016 lalu di Hotel Fairmount, Jakarta. Penghargaan diterima langsung oleh Ervan Adi Nugroho, Presiden Direktur Paramount Land.
143. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 11 – Journalist : munib
DNI Disahkan ; Rencana Bisnis Direalisasikan
Kepala Badan Koordinasi PenanamanMo-dal Franky Sibarani mengaku optimis atas disahkannya Peraturan Presiden tentang Daftar Negatif Investasi {DNI) lantaran akan memberikan kepastian dalam melakukan investasi di Indonesia.
144. 27 May 2016 – Positif
Harian Ekonomi Neraca – Page : 12 – Journalist : mohar
Tegaskan Komitmen Berkelanjutan, APP Hadir di IndoGreen Expo 2016
Jakarta -Asia Pulp Paper (APP) Sinar Mas kembali berperan serta dalam ajang IndoGreen Environment Forestry Expo 2016 ke-8 yang digelar mulai hari ini hingga 29 Mei 2016 mendatang di Jakarta Convention Center. Pameran ini merupakan merupakan pameran lingkungan dan kehutanan terbesar di Indonesia yang terselenggara sejak tahun 2009 dan menampilkan potensi-potensi sektor kehutanan, pengelolaan lingkungan dan kehutanan pemanfaatan dan pelestarian hutan, penggunaan kawasan hutan, industri kehutanan berupa hasil hutan baik kayu maupun non kayu, produk olahannya dan peralatan pemanfaatan hutan, industri pengolahan limbah dan sampah, teknologi pengelolaan limbah, industry pangan, energi dan alat pendingin udara rendah emisi.
145. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 8 – Journalist : (AFP/Hym/I-1)
Pemerataan Ekonomi Jadi Prioritas Duterte
PERTUMBUHAN ekonomi Filipina tercatat yang tercepat dari sebagian besar negara di kawasan Asia pada kuartal pertama tahun ini. Data Badan Statistik Filipina menunjukkan produk domestik bruto (GDP) meningkat 6,9% hingga Maret lalu, yang tertinggi dalam hampir tiga tahun terakhir.
146. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 8 – Journalist : (AP/AFP/I-3)
G-7 Diharapkan Atasi Krisis Global
Tidak hanya soal ekonomi, Konferensi Tingkat Tinggi G-7 juga mengagendakan masalah diplomatik, perdagangan, politik, perubahan iklim, dan energi.
147. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 10 – Journalist : (Ric/SS/SL/DW/RK/H-2)
SKK Migas-Santos Turut Mendukung Ekonomi Madura dan Apresiasi Budaya Lokal Masyarakat
Sebagai perusahaan yang bergerak dalam industri hulu minyak dan gas bumi, menjadi suatu kewajiban bagi Santos untuk memperhatikan keberlanjutan masyarakat di sekitar wilayah operasinya melalui kegiatan tanggung jawab sosial (TJS) perusahaan antara lain dengan berkontribusi dalam kegiatan yang dilakukan di dua kabupaten yang berada di selat Madura, yaitu Kabupaten Sampang dengan wilayah meliputi 6 desa di Kecamatan Camplong dan Desa Pulau Mandangin di Sampang, serta Kabupaten Sumenep, yang wilayahnya meliputi 8 Desa di Giligenting, Desa Bluto di Kecamatan Lobuk dan Dusun Gililabak.
148. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 2 – Journalist : WlDHYAWAN PRAWIRAATMADJA
Arti Penting Kembali Aktif di OPEC
Setelah tujuh tahun jeda, sejak Januari 2016 Indonesia kembali aktif dalam Organization of the Petroleum Exporting Countries (OPEC). Dengan demikian, kini terdapat 13 anggota aktif dalam organisasi negara-negara pengekspor minyak ini, termasuk Indonesia.
149. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 5 – Journalist : yustinus Andri
Nama Besar, Penggemar, dan Uang
bola papan atas dari Eropa.
150. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 3 – Journalist : REDAKSI
Membangun Budaya Naik Kendaraan Umum
Pemerintah terus berupaya menyediakan fasilitas transportasi umum yang layak dan memadai, namun budaya masyarakat harus berubah, naik kendaraan umum sekarang.
151. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 10 – Journalist : (Mus/S-1)
Perlu Action Plan Pemerintah
INDUSTRI minyak dan gas secara global telah mengurangi belanja investasi hingga US$400 miliar sejak kuartal IV 2014 hingga kuartal II tahun ini. Di sisi lain, nilai investasi kegiatan eksplorasi diperkirakan turun US$40 miliar.
152. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 10 – Journalist : Iqbal Musyaffa
Terus Berkembang
DI tengah tekanan akibat turunnya harga minyak dunia, Konvensi dan Pameran Migas Indonesia Ke-40 (The 40th IPA Convention and Exhibition 2016) resmi digelar di Jakarta Convention Center, Rabu (25/5).
153. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 12 – Journalist : (Ant/H-5)
Kemenag-BI Sepakati LKD
KEMENTERIAN Agama dan Bank Indonesia menyepakati penggunaan layanan keuangan digital (LKD) di lingkungan pesantren yang diharapkan dapat mengembangkan ekonomi pesantren.
154. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 12 – Journalist : (Mut/H-2)
Zakat Ufia Naik Tahun Ini
KETATNYA persaingan bisnis air mineral tidak menyurutkan niat pemilik perusahaan air minum dalam kemasan, Ufia, untuk menerapkan prinsip ekonomi syariah. Bahkan tiap tahun 35% dari keuntungan Ufia dibagikan dalam bentuk zakat, infak, dan sedekah.
155. 27 May 2016 – Positif
Bisnis Indonesia – Page : 9 – Journalist : (Yanita Petriella)
Kaltimra Masih Andalkan Batu Bara
Batu bara masih menjadi komoditas primadona ekspor Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara.
156. 27 May 2016 – Positif
Media Indonesia – Page : 17 – Journalist : Nuriman Jayabuana
RAPBN 2017 Meluncur Mulus
RUU Pengampunan Pajak menjadi agenda yang perlu segera dituntaskan.